Aksi Jual Investor Asing Tekan IHSG
Sabtu, 22 Juli 2017 – 06:30 WIB

Ilustrasi IHSG. Foto: Jawa Pos.Com/JPNN
’’Pergerakan positif IHSG akan dibayangi dengan kekhawatiran risiko capital ouflow yang meningkat,’’ ujar analis First Asia Capital David Sutyanto.
Jika indeks menguat lagi pada pekan depan, katalisnya, antara lain, kenaikan pemeringkatan dari Fitch Ratings pada level BBB- dengan outlook positif.
Artinya, surat utang Indonesia dinilai memikat dan masih bisa menarik dana-dana masuk lewat pasar surat utang.
Selain itu, laporan kinerja emiten pada kuartal kedua diharapkan segera dirilis agar menjadi stimulus bagi pasar saham. (rin/c22/noe)
Indeks harga saham gabungan (IHSG) terkoreksi 59,784 poin atau 1,03 persen ke level 5.765,42 dalam sesi perdagangan Jumat (21/7).
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Langkah Prabowo Dinilai Jadi Pemantik Sentimen Positif IHSG
- IHSG Menghijau, Pakar Nilai Investor Optimistis dengan Kebijakan Prabowo
- PIK 2 Magnet Baru Investasi Properti, Makin Diminati Investor dan Ekspatriat Asia
- IHSG 'Terbakar', Guncangan Global Atau Cermin Kerapuhan Internal?
- Saham Anjlok Lagi, BEI Terapkan Penghentian Sementara Perdagangan
- Nilai Tukar Rupiah Hari Ini Melemah, IHSG Juga