Aksi Sepeda Santai Mayday Meriahkan CFD Bekasi

Oleh karena itu, Menaker terus mendorong supaya pekerja terus meningkatkan keterampilan dan kompetensi kerjanya. Salah satu caranya adalah mengikuti pelatihan di Balai Latihan Kerja (BLK).
"Sebagai contoh adalah BBLK Bekasi yang menyediakan kelas malam dan kelas di hari Sabtu-Minggu. Ini bertujuan untuk menyesuaikan jadwal pekerja yang ingin meningkatkan keterampilan," paparnya.
Selain itu, lanjut Hanif, gerakan buruh dan dialog industrial harus memiliki pendekatan berbeda. "Kita harus bersama-sama mencari solusi untuk menghadapi perkembangan teknologi," jelasnya.
Sebagai informasi, Kemnaker sudah melakukan beberapa kegiatan dalam rangkaian May Day.
Di antaranya adalah Liga Pekerja Indonesia, gerakan buruh mengaji, lomba memasak bagi buruh, dan pemeriksaan kesehatan bagi buruh.(jpnn)
May Day merupakan hasil perjuangan yang harus dirayakan secara positif oleh pemerintah beserta pekerja dan pengusaha.
Redaktur & Reporter : Natalia
- Menhut: MoU dengan Kemnaker untuk Perluas Lapangan Kerja-Pemberdayaan Petani Hutan
- Grab Indonesia Klarifikasi soal Pemberian BHR Rp 50 Ribu ke Mitra Pengemudi
- Kemnaker Evaluasi Aplikator Transportasi Daring Soal Laporan Pemberian BHR Rp 50 Ribu
- Kemnaker dan Kemendikdasmen Teken MoU Sinkronisasi Pendidikan dan Ketenagakerjaan
- Kemnaker Terus Mempercepat Klaim JHT dan JKP bagi Eks Pekerja Sritex Group
- Lantik Pejabat Tinggi Madya, Menaker Yassierli Berpesan Begini