Aksi Tanam Pisang tak Digubris, Warga Ancam Blokir Jalan Pantura
Rabu, 11 Februari 2015 – 10:38 WIB
“Kita kasih waktu satu minggu, kalau satu minggu dari sekarang tidak ada perbaikkan kita akan aksi lagi yang lebih besar dari sekarang. Kalau perlu nanti kita akan blokade jalan Pantura oleh seluruh warga, biar Presiden Jokowi tahu bawahannya, khususnya orang PU itu tidur tidak pernah kerja. Buktinya jalan rusak parah di Pantura yang merupakan jalan nasional, tapi tidak ada tindakan apa pun,” tuturnya.
Akibat aksi warga tersebut, lalu lintas jalan Pantura yang merupakan jalan nasional sempat tersendat meskipun tidak ada kemacetan parah.(den/arn/jpnn)
PANGENAN – Lubang besar di jalur Pantura, tepatnya di jembatan Desa Pangarengan, Kecamatan Pangenan, terus memakan korban jiwa. Menurut warga
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Menyamar Jadi Pembeli, Polisi Tangkap Wiraswasta & Mahasiwa Pembawa 2,6 Kg Sabu-Sabu di Siak
- 4 Rumah dan 1 Bengkel di Agam Terkena Longsor, 22 Jiwa Terdampak
- PAM Jaya Pasang Pompa Alkon, Masyarakat Bilang Begini soal Dampaknya
- Bus Rombongan SMP Bogor Kecelakaan di Tol Pandaan-Malang, 4 Orang Tewas
- PPPK 2024 Tahap II, 204 Tenaga Non-ASN Sudah Mendaftar
- Gedung Layanan RS Bhayangkara Ruwa Jurai Diresmikan, Ini Pesan Kapolda Lampung