Aksi Warga Australia Berpidato Bahasa Indonesia
Kamis, 25 Mei 2017 – 18:30 WIB

Aksi Warga Australia Berpidato Bahasa Indonesia

ABC: Kim Jirik
Leah Oirbans, salah satu peserta mengaku mulai belajar bahasa Indonesia di sekolah menengah. Sekarang ia sedang menyiapkan diri untuk menjadi guru bahasa Indonesia.
"Saya tidak merasa Bahasa Indonesia terlalu sulit untuk dipelajari, karena guru saya sangat asyik menjelaskannya," katanya.
"Saya sangat mencintai Indonesia."
Peserta lainnya, Alexander Dalla-Riva, mengaku jika bahasa Indonesia adalah bahasa ketiga yang ia pelajari.
Ia percaya bahwa hubungan Australia dan Indonesia akan meningkat, jika lebih banyak siswa Australia yang belajar bahasa Indonesia.
Sejumlah warga Australia yang belum pernah tinggal di Indonesia sebelumnya, berpartisipasi dalam lomba pidato berbahasa Indonesia. Pemenangnya akan diundang untuk menghadiri Upacara Peringatan Kemerdekaan RI di Istana Merdeka, Jakarta,
BERITA TERKAIT
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya