Aktif Bantu Korban Bencana, Sampoerna Raih Padmamitra Awards
Minggu, 28 Oktober 2018 – 21:30 WIB

Mensos Agus Gumiwang Kartasasmita dan Ketua Forum CSR GKR Mangkubumi menyerahkan Padmamitra Awards 2018 pada Head of Stakeholders Regional Relations & CSR PT HM Sampoerna Tbk Ervin Laurence Pakpahan. Foto: Sampoerna
“Sekecil apa pun kontribusi perusahaan untuk CSR Bidang Kesejahteraan Sosial, bagi kami di Kementerian Sosial, itu adalah sumbangsih tidak ternilai,” kata Agus. (jos/jpnn)
PT HM Sampoerna Tbk mendapatkan Padmamitra Awards 2018 untuk kategori Bidang Kebencanaan di Swiss-Belhotel Jakarta, Kamis (25/10).
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Lewat Ekspansi Ekspor Produk Tembakau Inovatif, Sampoerna Dukung Pertumbuhan Ekonomi
- Sampoerna Dukung Pertumbuhan Ekonomi melalui Ekspansi Ekspor Produk Tembakau Inovatif
- Mendag Puji Program Sampoerna yang Mampu Perkuat Pasar Dalam Negeri Lewat SRC
- Sampoerna Mendorong Investasi Berkelanjutan, Inovasi dan Pengembangan UMKM
- Presiden Direktur Sampoerna Paparkan Strategi Keberhasilan Perusahaan
- Dukung Kemajuan Pertanian, Program Sampoerna untuk Indonesia Bantu 2.000 Petani