Aktifis Bendera Jahit Mulut di KPK

Desak Penuntasan Kasus Century

Aktifis Bendera Jahit Mulut di KPK
Aktifis Bendera Jahit Mulut di KPK
Menurut Mustar, aksi jahit mulut yang dilakukan dua rekannya yakni Rido Kosasih dari Sumedang dan Allo dari Ambon akan terus berlanjut sampai pihaknya mendapat komitmen Busyro.

"Sampai ada kepastian Busyro berani menandatangani pernyataan sikap bahwa dia siap mengusut kasus Century dan menangkap pelakunya," kata dia. Dalam aksi ini, Bendera memang sudah menyiapkan selembar surat pernyataan lengkap dengan materai untuk ditandatangani Busyro.(rnl/jpnn)


JAKARTA - Benteng Demokrasi Rakyat (Bendera) kembali menggelar aksi di depan Gedung KPK, Jumat (3/12) siang. Dalam aksi ini, terdapat dua personel


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News