Aktivis '98 Tolak Soeharto Digelari Pahlawan
Senin, 25 Oktober 2010 – 06:46 WIB

Aktivis '98 Tolak Soeharto Digelari Pahlawan
Usul gelar pahlawan kepada Soeharto itu diajukan oleh Pemerintah Provinsi Jawa Tengah. Usul tersebut juga menjadi bagian dari pernyataan politik Partai Golongan Karya (Golkar) pada Rabu lalu (20/10). Partai yang berkuasa pada era Orde Baru itu meminta pemerintah segera menindaklanjuti usul gelar pahlawan kepada Soeharto. (bay/c6/tof)
JAKARTA - Para aktivis mahasiswa yang menjatuhkan Soeharto dari kursi kekuasaannya pada 1998 bergerak lagi. Kali ini mereka berupaya menghadang pemberian
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Salah Gunakan Profesi, Pengacara Penyuap Hakim Dinilai Mengkhianati Rakyat
- Sebanyak 601.412 Peserta UTBK-SNBT 2025 Bakal Tidak Tertampung
- HI Sebar Qurban ke Pelosok Maluku, Warga Terharu Saat Terima Sapi
- Pramono Minta Para Pelamar PPSU hingga Damkar Seharusnya Daftar ke Kelurahan
- Pakar Transportasi: Revisi UU Lalu Lintas Solusi Atasi Persoalan ODOL
- Pakar Tegaskan Penunjukan Juru Bicara Presiden Tidak Boleh Melalui Lisan