Aktivis ke China Disebut Pengkhianat
Jumat, 23 Maret 2012 – 07:48 WIB
BOGOR- Keberangkatan 87 mahasiswa dan pengurus organisasi pemuda ke Tiongkok mendampingi Presiden Susilo Bambang Yudhoyono dianggap sebagai pengkhianat perjuangan bangsa. “Secara masif pemerintah ingin membungkam mulut rekan-rekan aktivis melalui ajakan berangkat keluar negeri,” ujarnya kepada Radar Bogor, kemarin.
Para aktivis Bogor menilai, mengajak mahasiswa dan organisasi pemuda merupakan upaya pemerintah meredam penolakan kenaikan bahan bakar minyak (BBM) pada 1 April mendatang. Apalagi, dilakukan di saat seluruh elemen masyarakat sibuk melakukan aksi unjuk rasa sejak beberapa hari terakhir.
Baca Juga:
Koordinator Perhimpunan Aktivis Mahasiswa (PAM) Bogor, Tigar Sugiri mengecam keras keikutsertaan mahasiswa ke Tiongkok. Hal itu dinilai telah menodai perjuangan yang dilakukan untuk menekan pemerintah agar membatalkan kenaikan BBM.
Baca Juga:
BOGOR- Keberangkatan 87 mahasiswa dan pengurus organisasi pemuda ke Tiongkok mendampingi Presiden Susilo Bambang Yudhoyono dianggap sebagai pengkhianat
BERITA TERKAIT
- Ramalan Cuaca Hari Ini, Sebagian Wilayah Ini Berpotensi Hujan & Petir
- Prakiraan Cuaca Hari Ini 26 November: Hujan Ringan di Sebagian Besar Indonesia
- Dirut ASDP Tinjau Pelabuhan Merak-Bakauheni Demi Layanan Prima Menjelang Nataru
- Honorer Peserta Seleksi PPPK 2024 Sudah Mendapat Pembekalan Kepegawaian, Keren nih
- BNBP: 10 Korban Tewas Tertimpa Longsor di Karo Sudah Dievakuasi
- Jampidum Terapkan RJ pada Kasus Anak Curi Perhiasan Ibu Kandung