Aktivitas Gunung Sangiang Meningkat
Senin, 15 Oktober 2012 – 10:19 WIB

Aktivitas Gunung Sangiang Meningkat
Pasca peningkatan status Gunung Sangiang Ihsan mengaku, Bupati Bima H Ferry Zulkarnain telah turun langsung memantau kondisi gunung tersebut. Dihadapan warga bupati mengingatkan untuk tidak panik dan tidak terpancing dengan isu-isu yang berkembang.
‘’Bupati juga minta warga lain tidak menyebarkan isu yang tidak benar, sehingga membuat warga sekitar Gunung Sangiang panik,’’ katanya.
Kabag Humas dan Protokol Kabupaten Bima Drs Aris Gunawan membenarkan atasannya telah turun meninjau langsung kondisi Gunung Sangiang. Bahkan bupati berada di Wera selama tiga hari. ‘’Bupati bersama warga setempat memantau perkembangan Gunung Sangiang,’’ ungkapnya. (gun)
BIMA-Meningkatnya aktivitas Gunung Sangiang mendapat perhatian langsung Badan Geologi Fulkanologi dan Metigasi Bandung. Lembaga ini bahkan berencana
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia