Aktivitas Pialang Saham saat Tak Ada Transaksi
Usir Sepi, Broker Pilih ke Salon
Jumat, 10 Oktober 2008 – 12:43 WIB
Ke mana yang lain? Ada yang jalan-jalan, ke bengkel, juga ada yang memilih perawatan ke salon. Nasabah pun demikian. Tahu tak ada transaksi, mereka memilih tidak datang. "Bahkan, nggak ada yang telepon," kata Ayok -panggilan Musri Joko.
Komputer-komputer real time information yang menjadi referensi saat bertransaksi, kemarin lebih banyak yang mati. Ada tiga komputer yang menyala, namun tak ada angka-angka perdagangan seperti biasanya.
Ayok pun memilih bercengkerama dengan beberapa rekannya di kantor. "Nasabah lebih dewasa, mereka tidak panik. Buktinya hari ini (kemarin, Red), mereka santai-santai saja," katanya.
Para pialang ini, kemarin juga tak tahu kapan bursa akan dibuka. Karena itu, Ayok terus memantau berita di televisi nasional. Pun memantau perkembangan fluktuasi indeks saham di bursa-bursa Asia lainnya.
Meski sepanjang Kamis kemarin Bursa Efek Indonesia menghentikan transaksi, namun para pialang saham tetap ngantor. Lantas apa yang dilakukan pialang
BERITA TERKAIT
- Rumah Musik Harry Roesli, Tempat Berkesenian Penuh Kenangan yang Akan Berpindah Tangan
- Batik Rifaiyah Batang, Karya Seni Luhur yang Kini Terancam Punah
- 28 November, Masyarakat Timor Leste Rayakan Kemerdekaan dari Penjajahan Portugis
- Eling Lan Waspada, Pameran Butet di Bali untuk Peringatkan Melik Nggendong Lali
- Grebeg Mulud Sekaten, Tradisi yang Diyakini Menambah Usia dan Menolak Bala
- AKBP Condro Sasongko, Polisi Jenaka di Tanah Jawara