Aktivitas PNS di Kaimana Lumpuh Total
Asisten II Kerja Sementara di Gedung DPRD
Kamis, 25 Oktober 2012 – 04:29 WIB

Aktivitas PNS di Kaimana Lumpuh Total
“Kasihan warga masyarakat yang datang dari kampung-kampung terpaksa kembali karena lihat kantor bupati sudah dipalang. Kami minta semua stakeholder dapat menyelesaikan persoalan ini dengan baik dan tepat sehingga persoalan dapat selesai, serta aktivitas kantor Bupati kembali normal,” tukasnya.
Baca Juga:
Asisten II Setdakab Kaimana, Rita Teurupun yang ruangan kerjanya juga turut dipalang, kemarin terlihat melakukan pelayanan kepada masyarakat maupun dinas lainnya di kantor DPRD. Baginya, pemalangan adalah bentuk aspirasi rakyat namun diharapkan tidak berlarut-larut sehingga pelayanan public dapat kembali berjalan.
Tampak beberapa warga masyarakat serta pegawai lainnya dilayani Rita di kantor DPRD sekaligus memantau para SKPD-SKPD yang diundang DPRD untuk membahas soal daya serap realisasi semester pertama APBD tahun anggaran 2012, serta sesekali harus melayani pelayanan public di Dinas Keuangan yang juga dipimpinnya. (nic)
KAIMANA - Pemalangan kantor bupati Kaimana yang dilakukan warga sebagai salah satu bentuk luapan kekecewaan akibat batalnya 39 CJH Plus Kaimana
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku