Aktor Kocak Ini Berhasil jadi Brand Ambassador Merek Ternama
Sabtu, 27 Agustus 2016 – 06:30 WIB

Lee Kwang Soo pemotretan untuk Buckaroo. Foto: Soompi
Siapa yang tak kenal Lee Kwang Soo. Aktor yang selalu berperan kocak dalam drama Korea ini terpilih sebagai brand ambassador untuk merek fashion Buckaroo.
"Lee Kwang Soo telah ditunjuk menjadi model terbaru merek vintage, Buckaroo," kata King Kong Entertainment, seperti dilansir laman Allkpop.
Kwang Soo telah membuat nama untuk dirinya sendiri di seluruh Korea serta beberapa negara asia melalui proyek dalam film, drama dan variety show. Aktor ini juga memiliki pengalaman di bidang modeling, karena memiliki postur tubuh tinggi, penampilan mencolok dan selera fashion yang unik.
Baca Juga:
Siapa yang tak kenal Lee Kwang Soo. Aktor yang selalu berperan kocak dalam drama Korea ini terpilih sebagai brand ambassador untuk merek fashion
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Viral Video Yuke Dewa 19 Gotong Bocah di Tasikmalaya, Begini Faktanya
- Bakal Gelar Konser Bulan Depan, Rossa Beberkan Persiapannya
- Puji Jakarta Beat Society, Yovie Widianto Bilang Begini
- Memutar Kembali Turang, Film Kiri yang Sempat Hilang dan Dilarang
- Kembalikan Baliku Sukses Gelar Perayaan Hari Tari Sedunia di Museum Nasional
- Kesedihan Anang Hermansyah, Belum Sempat Balas Kebaikan Bunda Iffet