Akulaku Perluas Solusi Pembiayaan Digital ke Berbagai Gerai Ritel
Kamis, 24 Oktober 2024 – 19:43 WIB
Nicky melanjutkan dengan mengikuti tren perkembangan bisnis luring yang semakin berkembang, PT Akulaku Finance Indonesia berkomitmen terus berinovasi dan beradaptasi untuk memenuhi kebutuhan konsumen dengan menawarkan layanan yang mudah dan relevan sesuai perkembangan industri.
" PT Akulaku Finance Indonesia turut menawarkan promosi eksklusif satu kali cicilan gratis kepada pelanggan setia yang berbelanja di berbagai offline merchant terpilih dengan syarat dan ketentuan berlaku selama periode Oktober 2024," pungkas Nicky.(mcr10/jpnn)
PT Akulaku Finance Indonesia terus memperluas ketersediaan layanan Buy Now Pay Later (BNPL) ke berbagai ritel luring (offline merchant).
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Fasdana, Solusi Pembiayaan Impor dengan Sistem Paylater
- Perry Barman Slangor Resmi Menjabat Presiden Direktur Akulaku Finance Indonesia
- Kantar Indonesia Bongkar Rahasia Konsumen dalam Memilih Brand yang Dibeli
- Kerja Sama Bareng Wuling Finance, Akulaku Lebarkan Bisnis ke Sektor Otomotif
- Pahami Risiko Paylater, Layanan Pembayaran dari Marketplace
- Rangkul Anak-Anak Pemulung, Akulaku & BAZNAS RI Berbagi Berkah Ramadan