Al Qaeda Ancam Pasokan Minyak ke Australia
Rabu, 05 November 2014 – 07:31 WIB
Diperkirakan mulai 2015, setengah dari pengilangan minyak di Australia akan tutup setelah beroperasi 10 tahun.
Menurut Nic Moulis dari Australian Convenience and Petroleum Marketers Association, pengilangan minyak negara ini tidak bisa bersaing dengan pengilangan di negara lain yang lebih besar dan modern.
Namun, Menteri Perindustrian Ian Macfarlane kepada ABC menyatakan, "Australia memiliki minyak mentah dan minyak olahan yang dipasok melalui berbagai rute kapal tanker."
Kelompok teroris Al Qaeda sesumbar akan menyerang jalur penting distribusi bahan bakar minyak ke Australia. Pasokan BBM Australia kini tergantung
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dunia Hari Ini: 51 Pria Dijatuhkan Hukuman Atas Kasus Pemerkosaan Prancis
- Anggota Bali Nine Sudah Bebas dan Kembali ke Keluarga Masing-masing
- Dunia Hari Ini: Australia Terbangkan Warganya Keluar Vanuatu
- Pemakai Narkoba di Indonesia Kemungkinan Akan Dikirim ke Rehabilitasi, Bukan Penjara
- Dunia Hari Ini: Terpidana Mati Kasus Narkoba Mary Jane Dipulangkan ke Filipina
- Australia Juara Menangkap Pengunjuk Rasa Lingkungan