Alasan Bareskrim Tolak Laporan Jarak Indonesia Soal Andre Gerindra
Senin, 10 Februari 2020 – 19:34 WIB

Politikus Gerindra Andre Rosiade jadi buah bibir karena aksinya menjebak PSK di kota Padang. Foto: Amjad/JPNN.com
“Andre ini siapa? Dia kan anggota DPR bukan anggota polisi tidak bisa dia melakukan penangkapan prostitusi. Fungsi DPR pengawasan, yasudah melapor ke pihak kepolisian tolong ditangani prostitusi itu. Bukan dia yang langsung menyediakan jebakannya dan menyediakan semuanya,” tegas Donny. (cuy/jpnn)
Laporan Jaringan Aktivis (Jarak) Indonesia terhadap politikus Gerindra Andre Rosiade ditolak Bareskrim Mabes Polri, Senin (10/2).
Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Mertua Pratama Arhan Bikin Heboh, Ungkap Ada Pemain Timnas Indonesia Pura-Pura Cedera
- Gelombang Kedua Pulang Basamo Diberangkatkan, 7.500 Pemudik Gratis Menuju Sumbar
- Sufmi Dasco dan Andre Rosiade Lepas 5.000 Pemudik Pulang Basamo Gelombang Pertama
- Legislator Gerindra Ajak Masyarakat Pakai BBM Pertamina, Jamin Tidak Ada Oplosan
- Pimpinan Komisi VI Pastikan Investasi Danantara Bisa Diaudit
- Presiden Prabowo Aktifkan Kembali Pengecer LPG 3 Kg, Andre Rosiade Angkat Topi