Alasan El Clasico Barca-Madrid Paling Dinanti
Jumat, 30 Maret 2012 – 13:24 WIB
6. Tidak bisa dipungkiri pula, kefanatikan fans mereka di seluruh dunia turut membawa euforia berbeda bila final Liga Champions jadi menyajikan El Clasico. Baik pertandingan di Nou Camp maupun di Santiago Bernabeu, tak pernah sepi dari dukungan masing-masing suporter. Bahkan jutaan pasang mata di penjuru dunia, dipastikan juga akan menyaksikan laga idaman ini.
Jadi, cukup sederhana untuk menanti kelanjutan dari aksi-aksi Messi cs dan Ronaldo cs, yang saat ini masih harus berjuang di babak perempat final. Andai El Clasico benar-benar jadi kenyataan, siapakah menurut anda yang pantas mengangkat trophy Liga Champions 2012, Barcelona atau Real Madrid?.(afz/jpnn)
TIDAK ada yang meragukan kekuatan dan kehebatan tim Barcelona dan Real Madrid. Dua tim ini nyaris berseteru, hampir di semua kompetisi bergengsi.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Nasib Shin Tae-yong, Antara Ocehan di Medsos & Sikap Suporter Sejati Timnas Indonesia
- Upbit Indonesia Dukung Generasi Muda di Bidang Olahraga Kancah Internasional
- Prediksi Bojan Hodak Menjelang Indonesia vs Arab Saudi, Ada Faktor Cuaca
- Diterpa Badai Kritik, Shin Tae Yong Curhat Begini
- Indonesia vs Arab Saudi: Kans Eliano Reijnders Starter?
- Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Erick Thohir: Berikan yang Terbaik, Percaya Kita Bisa Bangkit