Alasan Penundaan Pelantikan Gatot Belum Jelas
Jumat, 01 Maret 2013 – 06:01 WIB

Alasan Penundaan Pelantikan Gatot Belum Jelas
Lantaran hampir semua yang hadir tak tahu alasan penundaan, sejumlah wartawan langsung menuju ke ruang Staf Ahli Mendagri Bidang Politik, Hukum, dan Hubungan Antarlembaga, Reydonnyzar Moenek, yang juga jubir Kemendagri.
Tatkala di depan gedung Sasana Bhakti Praja orang pada gelisah dan sempat muncul ketegangan-ketegangan kecil lantaran ada sejumlah orang yang tak masuk daftar undangan ngotot ingin masuk, Reydonnyzar santai di ruang kerjanya.
Reydonnyzar menjelaskan, penundaan pelantikan yang rencananya dilakukan Mendagri Gamawan Fauzi ditunda, lantaran pada Kamis pagi pihak Kemendagri menerima permintaan mendadak dari Bamus DPRD Sumut agar pelantikan Gatot ditunda.
"DPRD menyurati, minta penundaan," ujar Donny, panggilan akrab Reydonnyzar yang juga jubir kemendagri itu, di kantornya, Kamis (28/2).
JAKARTA - Plt Gubernur Sumut Gatot Pujo Nugroho gagal dilantik menjadi gubernur Sumut definitif. Pelantikan yang dijadwalkan semula digelar Kamis
BERITA TERKAIT
- Gubernur Luthfi Bentuk Tim Khusus untuk Atasi Darurat Sampah
- Dokter PPDS Anestesi Unsri Diduga Jadi Korban Kekerasan Konsulen di RSUP Hoesin Palembang
- Feby Deru Ajak PIM Sumsel dan Tim Penggerak PKK Berkolaborasi dalam Kegiatan Sosial
- Pegawai RSJ Provinsi Kalbar Disiram Air Keras oleh OTK, Polisi Selidiki
- Bentrokan Warga di Sukahaji, Wali Kota Farhan: Hormati Proses Hukum
- Hanyut di Sungai Belawan, Bocah 6 Tahun Ditemukan Meninggal Dunia