Alasan Promosi, Dua Hakim PN Dimutasi
Kamis, 16 September 2010 – 23:13 WIB

Alasan Promosi, Dua Hakim PN Dimutasi
Diceritakannya, selama meniti karir, Leksi merupakan sosok yang sangat supel, tapi serius. Dia juga dikenal sebagai hakim yang berdedikasi tinggi dan tidak neko-neko. "Pak Leksi merupakan salah satu hakim yang tidak hitam. Orangnya komit untuk menegakkan kebenaran hukum. Makanya selama berkarir, Pak Leksi selalu mendapatkan promosi. Mulai dari hakim di PN Jakarta Pusat, kemudian Wakil Ketua PN Jaktim, dan sekarang Ketua PN Jakbar," beber Artha.
Baca Juga:
Menurut Artha pula, komitmen dan kerja keras Leksi itulah yang membuat karirnya selalu menanjak. "Orangnya punya prinsip kuat, dan itu diterapkan pada bawahannya. Biarpun kulit Pak Leksi hitam, tapi dia bukan hakim yang hitam," kata Artha lagi sambil tertawa. (esy/jpnn)
JAKARTA - Mutasi jabatan terjadi di lingkup Pengadilan Negeri (PN). Kali ini, yang dimutasi adalah dua orang hakim senior, yaitu Leksi M dan Karel
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Besok Tes PPPK Tahap 2 Dimulai, Honorer Belum Bisa Cetak Kartu Ujian
- TNI Masuk Kampus, Legislator PDIP: Perguruan Tinggi Bukan Medan Pertempuran
- Didukung Dedi Mulyadi hingga Wamendikdasmen, BPN Justru Kalah Sengketa Lahan SMAN 1 Bandung
- Tokoh Masyarakat Papua Dukung Aparat Tindak Tegas OPM
- Aktivis KNPI Jakarta David Hamka Minta Gubernur Pramono Optimalkan Peran Pemuda Cegah Tawuran
- Waspada Hujan Hari Ini di Sejumlah Wilayah di Indonesia