Alasan Warga Australia Tempuh Perjalanan Jauh ke Pulau Terpencil di Nias dan Aceh
"Menurut saya memang mereka akan baik-baik saja, bisa bertahan lama dan akan ditemukan segera."
Dan mengatakan tidak lama setelah peselancar dan awak kapal dinyatakan bermasalah, operator setempat segera melakukan pencarian.
Pemilik Banyak Surf Resort, Julian Lauencoan mengatakan tiga dari empat warga Australia kemudian diselamatkan oleh perahu jenis catamaran.
"Saya pikir mereka akan baik-baik saja, saya pikir mereka bisa bertahan lama dan saya pikir mereka akan ditemukan dengan cepat."
Segera setelah diketahui para peselancar dan awak kapal mendapat masalah, operator kapal sewaan setempat segera melakukan pencarian, kata Dan.
Pemilik Banyak Surf Resort, Julian Lauencoan, mengatakan tiga dari empat warga Australia itu akhirnya diselamatkan oleh katamaran.
Satu awak kapal lokal belum ditemukan, sementara dua lainnya selamat.
Dalam rombongan tersebut ada 12 warga Australia dan lima warga Indonesia yang melakukan perjalanan ke Pulau Pinang dengan dua perahu.
Warga Australia rela datang menjelajahi pulau-pulau terpencil di Indonesia untuk surfing
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
- Dunia Hari Ini: Warga Thailand yang Dituduh Bunuh 14 Orang Dijatuhi Dihukum Mati
- Biaya Hidup di Australia Makin Mahal, Sejumlah Sekolah Berikan Sarapan Gratis
- Rencana Australia Membatasi Jumlah Pelajar Internasional Belum Tentu Terwujud di Tahun Depan
- Dunia Hari Ini: Konvoi Truk Bantuan Untuk Gaza Dijarah Kelompok Bersenjata
- Dunia Hari Ini: Rencana Airbnb Menggelar Pertarungan Gladiator di Roma Dikecam
- Inilah Sejumlah Kekhawatiran Para Ibu Asal Indonesia Soal Penggunaan Media Sosial di Australia