Alat Diagnosa Jantung Mobile Dipasarkan di Indonesia
Jumat, 15 Maret 2013 – 18:04 WIB
JAKARTA - PT Mandiri Makmur Mahardika secara resmi memasarkan alat pengukur detak jantung (ECG) mobile di Indonesia, Jumat (15/5). Alat diagnosa jantung ini merupakan produk Singapura.
Menurut Ketua I Yayasan Jantung Indonesia Mia Hanafiah, penyakit jantung merupakan salah satu pembunuh paling berbahaya bahkan disebut sebagai pembunuh nomor satu. Ironisnya 50 persen penderita jantung adalah usia produktif, sehingga ini sangat merugikan bagi masyarakat.
"Kami gembira dengan adanya teknologi baru yang menghasilkan alat pengukur jantung (ECG) mobile yang bisa digunakan masyarakat Indonesia untuk melakukan deteksi dini," ujar Mia dalam peluncuran ECG mobile di Jakarta, Jumat (15/3).
Dijelaskan, EGC adalah alat diagnosa yang mengukur dan merekam aktifitas elektronika dari jantung. Alat ini sangat berguna untuk deteksi dini dari denyut jantung tidak normal dan hal-hal yang memicu serangan jantung.
JAKARTA - PT Mandiri Makmur Mahardika secara resmi memasarkan alat pengukur detak jantung (ECG) mobile di Indonesia, Jumat (15/5). Alat diagnosa
BERITA TERKAIT
- Ikhtiar Yakes Pertamina Bangun Ekosistem Layanan Kesehatan Berkelanjutan
- 6 Khasiat Susu Almond, Bikin Tulang Makin Kuat
- Waspada, Ini 5 Bahaya Minum Air Kelapa Saat Sedang Haid
- 2 Koleksi Panel Dinding Rumah Bergaya Alami Diluncurkan
- Jutaan Ton Sampah Plastik Cemari Lingkungan, Kondisi TPA Mengkhawatirkan
- Hadirkan Kesegaran Sehat, Healthy Drink Pikat Pengunjung BFA Surabaya