Aldi Taher Bakal Lebaran di Jakarta, Sebut Nama Dewi Perssik

jpnn.com, JAKARTA - Pemain sinetron Aldi Taher bakal merayakan Hari Raya IdulFitri tahun ini di Jakarta.
Dia bersama istrinya, Salsabillih tidak akan mudik pada Lebaran tahun ini.
"Karena kemarin Ibu Aldi sakit, stroke yang keempat. Jadi, mau keluar kota belum bisa karena belum bisa terlalu capek," ujar Aldi Taher di kawasan Tendean, Jakarta Selatan.
"Jadi, insyaallah aku sama istri dan anak hari pertama di Jakarta," sambungnya.
Rencananya, adik dan kakaknya juga akan berkumpul di Jakarta pada Lebaran hari pertama.
Kemudian mereka akan berkunjung ke rumah saudaranya di Bandung pada hari kedua Lebaran nanti.
"Hari kedua ke Bandung, ke rumah kakaknya ibu sekalian refreshing biar happy sekalian ini juga munaroh (Salsabillih), Putri Salju (anak) juga happy," tutur pria 39 tahun itu.
Selain berkumpul bersama keluarga dan berkunjung ke Bandung, Aldi Taher ternyata memiliki keinginan lain.
Pemain sinetron Aldi Taher bakal merayakan Hari Raya IdulFitri tahun ini di Jakarta.
- Siap Sukseskan Mudik Gratis Lebaran 2025, Pelindo Lakukan Berbagai Persiapan
- Bluebird Hadirkan Layanan Bebas Khawatir Ramadan & Lebaran lewat 'Fix Aman'
- Mendagri Tito Berharap Pengaturan Libur Lebaran Bisa Mengurangi Kepadatan Arus Mudik
- Jelang Mudik Lebaran, Mendagri Minta Pemda Segera Cek Kondisi Jalan dan Lakukan Perbaikan
- Apresiasi Program Mudik Gratis Kemenhub, Riko Lesiangi: Bukti Kepedulian Pemerintah
- Jelang Idulfitri, Wali Kota Tangsel Sidak di Terminal Pondok Cabe