Aldila Sutjiadi Amankan Tempat di Semifinal Ningbo Open, Wakil Tuan Rumah Gugur

Mereka akan menantang pemenang laga antara unggulan kedua, Barbora Krejcikova/Chan Hao-ching melawan Demi Schuurs/Yue Yuan.
Aldila berharap dukungan dari segenap masyarakat Indonesia demi memuluskan langkahnya di WTA 500 Ningbo.
"Dukungan dari penggemar Indonesia selalu memberikan motivasi ekstra bagi saya," kata perempuan kelahiran 2 Mei 1995 itu.
"Terima kasih dukungannya selama ini dan mohon doanya agar saya bisa meraih hasil terbaik di Ningbo hingga peringkat saya terus meningkat," tutupnya.
Salah satu turnamen di Asia ini memang cukup penting Aldila Sutjiadi yang tengah mengincar perbaikan peringkat.
Sebelum tur Asia, Aldila menempati posisi ke-45 sektor ganda putri. Namun, setelah melaju ke semifinal WTA 1000 Wuhan, alumnus Universitas of Kentucky itu kini duduk di peringkat ke-34.(mcr15/jpnn)
Petenis Indonesia Aldila Sutjiadi bersama partnernya, Xu Yifan dari China berhasil mengamankan tempat di semifinal Ningbo Open 2024.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
- Perjuangan Aldila Sutjiadi Terhenti di Babak Kedua Indian Wells, Tantangan Baru Menanti
- Lewat Comeback Dramatis, Aldila Sutjiadi Melewati Babak Pertama WTA 1000 Indian Wells
- Lagi-Lagi Tenis Internasional, Bentuk Dukungan Pertamina untuk Olahraga
- Meresmikan Kantor Sekretariat Asosiasi Tenis Profesor, Nana Sudjana: ATP Harus Murup
- Pop-Up Roadshow EA7 Emporio Armani Hadirkan Koleksi Tennis Athleisure Stylish
- Aldila Sutjiadi Melaju ke Perempat Final Ningbo Open Tanpa Keluar Keringat