Aldo Milik Persegres
Dikontrak Lebih Dari Rp 1 M
Sabtu, 22 September 2012 – 09:09 WIB
GRESIK - Kekuatan lini depan klub Persegres Gresik dalam kancah Indonesia Super League (ISL) 2012-2013 diprediksi bakal lebih garang. Ini setelah manajemen klub yang berjuluk Laskar Joko Samudro itu mulai mendatangkan salah satu bomber papan atas ISL Aldo Baretto. Kepastian bergabungnya Aldo ke Persegres ini sekaligus mengakhiri teka-tekinya selama ini. Sebab, dia banyak dikaitkan dengan klub besar seperti Sriwijaya FC dan Persib Bandung. Bahkan, klub debutan ISL seperti Barito Putera baru-baru ini sempat mengklaim hampir mendapatkan Aldo.
Penyerang asal Paraguay yang musim lalu bermain di Persiba Balikpapan itu mulai ikut bergabung bersama skuad Persegres, sore kemarin (21/9). Kedatangan pemain mantan pencetak gol terbanyak ISL 2009-2010 itu datang ke latihan bersamaan dengan legiun asing lawas Persegres, Gustavo Chena.
Baca Juga:
"Dia (Aldo, Red) memang baru datang ke Gresik tadi pagi (kemarin pagi, Red). Tapi antara kami dan dia sudah ada ada kesepakatan terkait nilai kontraknya,"ujar manajer Persegres Thoriq Majiddanor. Persegres sudah memburu Aldo sejak sekitar sebulan yang lalu.
Baca Juga:
GRESIK - Kekuatan lini depan klub Persegres Gresik dalam kancah Indonesia Super League (ISL) 2012-2013 diprediksi bakal lebih garang. Ini setelah
BERITA TERKAIT
- Dokter Persib Ungkap Kondisi Marc Klok Menjelang Jumpa PSIS, Membaik?
- Tyronne Ungkap Kunci Kemenangan Persib di Tiap Pertandingan
- Sikat Arsenal, Newcastle Melaju ke Final Piala Liga Inggris
- Persita Vs Persik: Pendekar Cisadane Kembali ke Indomilk Arena
- Hari Pertama Tes Pramusim 2025: Malaysia Membara, 3 Pembalap Kecelakaan Serius
- Daftar Nama 39 Pemain Timnas Putri Indonesia untuk Melawan Arab Saudi