Alena Wu Belajar Dermawan dari Mama
Selasa, 23 Desember 2014 – 15:47 WIB

Alena Wu Belajar Dermawan dari Mama
”Sebelum ASA berdiri, aku sudah lama rutin memberi beasiswa untuk anak-anak Indonesia. Memang panggilanku di bidang pendidikan,” kata bintang film Crazy Love ini.
Alena mengatakan, sikap dermawan sudah diajarkan sejak kecil oleh kedua orang tuanya. Oleh karenanya, sampai sekarang dirinya selalu dekat dengan anak-anak yang kurang beruntung. ”Semua ini kan ajaran mama, aku belajar dari mama,” kata bintang film Silent Heroes ini. (ash)
PERINGATAN Hari Ibu Nasional yang jatuh pada 22 Desember disambut dengan beragam cara. Tidak terkecuali, penyanyi dan aktris Alena Wu. Pemilik nama
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Arya Saloka Gugat Cerai, Amanda Manopo Merespons Begini
- Film Godaan Setan yang Terkutuk Angkat Isu Iman dan Keharmonisan Keluarga
- Ridwan Kamil Bantah Kenal Lisa Mariana secara Personal
- Wow, Rose BLACKPINK Masuk Daftar 100 Tokoh Paling Berpengaruh 2025 TIME
- Revelino Mengaku Ayah Biologis Anak Lisa Mariana, Begini Respons Pihak Ridwan Kamil
- Terungkap, Ini Alasan Ridwan Kamil Baru Melaporkan Lisa Mariana ke Polisi