Alergi, Bisakah Dicegah Sejak Anak Masih dalam Kandungan?
Sabtu, 30 Maret 2019 – 23:40 WIB
Beberapa cara di atas dapat menghindarkan bayi Anda dari alergi sejak masih di dalam kandungan. Namun, jika ada anggota keluarga memiliki riwayat alergi makanan, sebaiknya Anda berkonsultasi dengan dokter anak untuk menentukan alergen apa yang harus Anda konsumsi saat hamil dan saat menyusui. Hal ini penting untuk menjaga kondisi janin dan bayi tetap sehat.(HNS/RVS/klikdokter)
Alergi seperti alergi makanan, debu, dan dingin bisa sangat mengkhawatirkan karena ada beberapa yang parah dan dapat mengancam jiwa. Namun ternyata, alergi pada anak bisa dicegah sejak masih ada di kandungan.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Mengatasi Alergi Tak Hanya Diobati, Berikut Ini Langkah Pencegahan yang Tepat
- Kiat Atasi Alergi dan Cara Pencegahan yang Tepat
- 8 Khasiat Daun Sirih, Lindungi Tubuh dari Penyakit Ini
- Redakan Alergi dengan Mengonsumsi 3 Makanan Ini
- Sabun Alami The Soap Story Solusi untuk Kulit Sensitif dan Alergi
- Issa Xander Lebih Manja Semenjak Ibunya Hamil Lagi, Nikita Willy: Aku Senang Sih