Alex Noerdin: Ngeri Betul Ya...
Senin, 18 Juni 2012 – 23:23 WIB
"Sekarang kan baru calon, nanti kalau udah jadi Insya Allah Jakarta akan jadi kota paling dicintai wisatawan," ujar politisi Partai Golkar.
Baca Juga:
Dalam artikelnya, CNNGO menyebutkan beberapa alasan utama mengapa Jakarta dibenci wisatawan. Antara lain karena kemiskinan, kemacetan, polusi yang berpadu dengan tata kota yang semrawut, serta pusat perbelanjaan yang menjamur. (dil/jpnn)
JAKARTA-Situs berita pariwisata CNNGO menempatkan Jakarta di urutan ke-7 dalam daftar 10 kota paling dibenci versi mereka. Sepuluh kota yang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS