Alfa Romeo Giulia GT Listrik Bertenaga Buas, Intip Spesifikasinya
Senin, 30 Maret 2020 – 17:13 WIB
Sasis baru ditopang suspensi depan MacPherson dan suspensi belakang dengan multilink. Adapun mereknya menggunakan Bilstein yang dapat disetel dua arah.
Kendati demikian, konsumen juga dapat memilih suspensi udara yang dapat dikontrol melalui smartphone.
Pelanggan juga dapat menyesuaikan mobil ini sesuai preferensi pembeli. Sebab Totem dapat mengatur posisi mengemudi dengan pengukuran yang tepat sesuai permintaan. (mg9/jpnn)
Totem Automobili sedang berupaya melahirkan Alfa Romeo Giulia GTA, menjadi kendaraan listrik bertenaga buas.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Chery J6 Bermotif Batik Bakal Dilelang di GJAW 2024, Siapa Mau?
- GJAW 2024, BYD Sediakan Hadiah Mobil Listrik M6 Superior
- GJAW 2024, Aletra Resmi Hadir di Indonesia, Bawa MPV Listrik
- Melantai di GJAW 2024, Mobil Listrik Chery J6 Dibanderol Rp 400 Jutaan
- Diler Neta Pluit dengan Fasilitas 3S Resmi Beroperasi
- Diterima Baik di Pasar Indonesia, MG Cyberster Bakal Diproduksi Lokal?