Alfedri: PPPK juga Bisa jadi Kepsek, Kepala Puskesmas hingga Kadis
Meski demikian, kata dia, PPPK juga bisa menjadi kepala sekolah, kepala puskesmas, hingga kepala dinas.
"Saat ini sudah ada tiga kepsek di Kabupaten Siak dari PPPK, karena kalau kepsek itu harus jadi guru penggerak. Jadi kepala dinas juga boleh, bisa kuliah dahulu," katanya.
Kepala Badan Kepegawaian Daerah dan Sumber Daya Manusia Kabupaten Siak Zulfikri mengatakan rangkaian tes PPPK yang dilantik ini sudah sejak November 2023 lalu.
Dari 1.545 yang mendaftarkan diri, 554 dinyatakan lulus.
"Tujuh orang mengundurkan diri dan dua orang tak memenuhi syarat, akhirnya 545 yang dapat diberikan SK. Ditambah teknis hasil optimalisasi delapan orang, sehingga keseluruhan peserta jabatan fungsional yang dilantik sebanyak 553 orang," kata Zulfikri. (antara/jpnn)
Bupati Siak Alfedri menegaskan PPPK juga bisa menjadi kepala sekolah, kepala puskesmas, hingga kepala dinas.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
- Penjelasan BKN soal Penentuan Kelulusan PPPK 2024, Honorer K2 Bisa Senang Nih
- 5 Berita Terpopuler: Terungkap Kriteria Honorer dapat Afirmasi di Seleksi PPPK, Silakan Lapor ke Sini jika Ada Kekurangan
- Ini Pesan Yeny Trisia Isabella untuk Honorer yang Mengikuti Tes PPPK
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Gembira, Honorer Tercecer dan Database Bisa Seleksi PPPK, Jumlah Peserta jadi Makin Banyak
- 5 Berita Terpopuler: Siap-Siap Perubahan Penempatan Guru PPPK, Ada yang Menolak, Ternyata
- Guru Supriyani Tetap Ikut Tes PPPK Meski dapat Afirmasi