Alfred Riedl, Dalang Kebangkitan Timnas Indonesia
Disiplin Tinggi, Pelit Senyum, dan Antikritik Pemain
Senin, 13 Desember 2010 – 07:27 WIB

KUNCI - Alfred Riedl ketika melatih skuad timnas Indonesia. Foto: Hendra Eka/Jawa Pos.
Timnas Indonesia mencatat hasil fenomenal di babak penyisihan Piala AFF 2010. Untuk kali pertama sepanjang sejarah, timnas Merah Putih berhasil menyapu bersih tiga pertandingan. Pelatih Alfred Riedl adalah dalangnya.
=============================
=============================
Laporan M. ALI MAHRUS, Jakarta
=============================
JALANNYA terpincang-pincang. Itu karena dia pernah mendapat cedera parah di kaki kanan saat masih aktif bermain. Karena keterbatasan itu, saat melatih di tengah lapangan, dia hampir tidak pernah memberi contoh langsung bagaimana pemain harus melakukan instruksinya seperti kebanyakan pelatih lainnya. Apalagi untuk menemani pemain berlari-lari mengitari lapangan untuk pemanasan.
Dia hanya memberi arahan bagaimana sebuah pola dan strategi dimainkan lewat suaranya yang sebenarnya juga tak begitu lantang. Meski tak sempurna secara fisik, jangan pernah meremehkan kinerja pelatih satu ini. Pelatih yang disebut-sebut sebagai salah satu yang terbaik yang pernah direkrut Indonesia, Alfred Riedl.
Timnas Indonesia mencatat hasil fenomenal di babak penyisihan Piala AFF 2010. Untuk kali pertama sepanjang sejarah, timnas Merah Putih berhasil menyapu
BERITA TERKAIT
- Semana Santa: Syahdu dan Sakral Prosesi Laut Menghantar Tuan Meninu
- Inilah Rangkaian Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Semarak Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Sang Puspa Dunia Hiburan, Diusir saat Demam Malaria, Senantiasa Dekat Penguasa Istana
- Musala Al-Kautsar di Tepi Musi, Destinasi Wisata Religi Warisan Keturunan Wali
- Saat Hati Bhayangkara Sentuh Kalbu Yatim Piatu di Indragiri Hulu