Alhamdulilah..Kuota Haji Tambah 49 Orang
Selasa, 07 Februari 2017 – 08:34 WIB

Jemaah haji
Angka puluhan ribu tersebut merupakan kuota normal sebelum adanya pemangkasan 20 persen dampak renovasi Masjidilharam pada 2013.
''Kalaupun mengurangi lama antrean, tidak signifikan. Tambahan 10 ribu itu nasional. Nanti dibagi per kanwil, kemudian dibagi lagi ke tiap-tiap daerah,'' paparnya.
Karena itu, Yun memastikan daftar tunggu pemberangkatan CJH Magetan masih sangat panjang.
Jika mendaftar tahun ini, diperkirakan jamaah baru diberangkatkan 23 tahun lagi.
''Kemungkinan berangkatnya 2041,'' jelas Yun. (cor/isd/c17/diq/jpnn)
Kuota pemberangkatan ke Tanah Suci di Magetan, Jawa Timur dipastikan bertambah seiring dikembalikannya kuota haji Indonesia menjadi 211 ribu.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- BSI Siap Layani 185 Ribu Calon Haji, Pelunasan Tahap 1 Sudah Dibuka
- Kuota Haji Kaltim pada 2025 Mencapai 2.586 Orang
- Prabowo Bakal ke Arab Saudi untuk Lobi Penambahan Kuota Haji
- 34 Calon Jemaah Haji Kotawaringin Mengundurkan Diri, Alasannya Berbeda-beda
- Kabar soal Kuota Haji 2025, Simak nih!
- AMPHURI Dorong Prabowo Lobi Arab Saudi, Biar Kuota Haji Indonesia Bertambah