Alhamdulillah, Angka Kemiskinan Banten Turun 5,3 Persen
Rabu, 11 Januari 2017 – 10:45 WIB

Rano Karno. FOTO: Dok. Pemprov Banten
Meski demikian, kata Rano, sejumlah kasus gizi buruk, anak manusia yang dipasung, kaum dhuafa yang terpinggirkan masih bisa ditemukan di sejumlah wilayah di Banten.
“Dengan segala upaya kita tangani dengan subsidi iuran BPJS melalui Jamkesda, bantuan tunai melalui Jamsosratu, subsidi beras untuk keluarga sejahtera (rastra), pemanfaatan dana tak terduga untuk kejadian luar biasa dan dukungan Kartu Indonesia Pintar dan Kartu Indonesia Sehat, serta penanganan kemiskinan by name by address berbasiskan data TNP2K,” katanya.(fri/jpnn)
Calon Gubernur Banten, Rano Karno menegaskan selama memimpin provinsi di ujung barat Pulau Jawa ini, banyak prestasi yang dicapai. Prestasi itu tidak
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Mengenang Titiek Puspa, Rano Karno Sebut Pernah Main Film Bareng
- Brando Susanto: Pergub PPSU Sebagai Bentuk Kesadaran Ideologis Pram-Doel Terhadap Persoalan Sampah dan Lingkungan
- Dukung UMKM, Pemprov Jakarta Siapkan Anggaran Rp 300 Miliar
- Ikut Antarkan Ray Sahetapy ke Peristirahatan Terakhir, Rano Karno Mengenang Begini
- Kabar Gembira dari Gubernur Pramono Buat PPSU di Jakarta
- Pramono Akan Salat Id di Istiqlal Dampingi Prabowo, Si Doel di Balai Kota