Alhamdulillah, Jalan Poros Majene - Mamuju Kembali Bisa Dilewati
Selasa, 19 Januari 2021 – 02:25 WIB

Sebuah alat berat tengah menyingkirkan material longsor di Jalan Poros Majene - Mamuju Pada Senin (18/1). Foto: kiriman BNPB.
"Pada pukul 10.00 WITA, jalan poros Majene - Mamuju sudah dapat dilewati kendaraan dengan sistem buka tutup," jelas Raditya.
Sebelumnya jalur yang sama juga tertutup longsor setelah gempa M6,2 mengguncang pada Jumat lalu (15/1).
Beberapa titik longsor terjadi sehingga menimbulkan kemacetan parah, baik dari sisi Majene maupun dari arah sebaliknya.(fat/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Jalan Poros Majene - Mamuju, Provinsi Sulbar ini sempat tertutup material longsor pada Senin (18/1) pagi diduga akibat gempa susulan.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Innalillahi, Satu Orang Tewas di Dalam Mobil Avanza yang Tertimbun Tanah Longsor
- Banjir di Padangsidimpuan, 711 Jiwa Mengungsi
- Warga Diminta Waspadai Longsor di Kawasan Menuju Wisata Gunung Bromo
- BPBD Jabar: Longsor Sukabumi, 7 Warga Hilang, 1 Anak Meninggal
- Banjir Disertai Longsor di Sukabumi Menewaskan Satu Warga dan Tujuh Orang Hilang
- Longsor di Garut, Seorang Warga Tertimbun Berjam-jam