Alhamdulillah, Pelaku Pembantaian di Masjid Selandia Baru Akhirnya Mengaku Bersalah
Kamis, 26 Maret 2020 – 09:10 WIB
Perdana Menteri Jacinda Ardern juga menyambut baik perkembangan terbaru ini. "Pengakuan bersalah dan hukuman yang dijatuhkan akan memberi akuntabilitas terhadap apa yang terjadi dan menyelamatkan mereka yang ditinggalkan dan korban dari persidangan yang panjang. (AFP/dil/jpnn)
Pelaku pembantaian di masjid Selandia Baru, Brenton Tarrant, akhirnya mengaku bersalah atas semua tuduhan yang didakwakan kepadanya
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Bandit Nigeria Serbu Masjid saat Jam Salat Jumat, Bantai Belasan Jemaah
- Pembantai Jemaah Masjid di Selandia Baru Akhirnya Menyerah, Ikhlas Disebut Teroris
- Bantai 51 Jemaah Masjid di Selandia Baru, Brenton Tarrant Menolak Disebut Teroris
- Pelaku Pembantaian di Masjid Selandia Baru Divonis Penjara Seumur Hidup, Tak Ada Peluang Bebas
- Korban Teror di Masjid Selandia Baru: Saya Kulit Putih dan Bangga Jadi Muslim
- Terungkap, Ini Alasan Pelaku Pembantaian di Masjid Selandia Baru Ingin Bunuh Muslim