Alhamdulillah, Seluruh Kelurahan di Surabaya Bebas dari PPKM Level 4
Selasa, 31 Agustus 2021 – 15:07 WIB

Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi menyebut bahwa seluruh kelurahan sudah bebas dari Level 4 penyebaran Covid-19. Foto: Humas Pemkot Surabaya
Dia menambahkan percepatan vaksinasi juga menjadi langkah preventif dalam mencegah penularan.
Apabila ada warga yang sakit, maka segera mungkin dipindahkan untuk mencegah penularan di lingkungan keluarga.
"Siapa yang bisa melakukan ini, ya, warganya sendiri. Jadi, bukan pemerintah, kami hanya menjalankan amanah masyarakat, kami hanya pelayan," pungkas Eri. (mcr12/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi bersyukur tidak ada kelurahan di Surabaya yang masuk PPKM Level 4. Eri pun akan berjuang habis-habisan agar semua kelurahan bisa turun ke PPKM Level 2 atau 1.
Redaktur : Boy
Reporter : Arry Saputra
BERITA TERKAIT
- Wali Kota Surabaya Ancam Pengusaha Tahan Ijazah Karyawan, Tegas!
- Ayah & Anak Meninggal Akibat Kebakaran di Kedung Rukem Surabaya
- Komplotan Perampok Terbongkar Setelah Satu Pelaku Ingat Orang Tua Sakit
- 4 Perampok Sopir Taksi Online di Surabaya Ditangkap, 1 Asal Sidoarjo, 3 Warga Cirebon
- Viral Es Krim Mengandung Alkohol di Surabaya, Aparat Bertindak!
- Gegara Video Influencer, Stan Es Krim di Surabaya Barat Disegel Satpol PP