Alhamdulillah, Strategi Bu Risma Menunjukkan Hasil yang Baik
Rabu, 14 Oktober 2020 – 18:12 WIB
Namun, kata dia, upaya pemkot dalam memutus mata rantai pandemi ini rupanya tak berhenti sampai di situ.
Sebab, di sisi lain pemkot juga menyediakan fasilitas pemeriksaan sampel usapan di Laboratorium Kesehatan Daerah (Labkesda).
"Alhamdulillah, strategi yang dilakukan Ibu Wali Kota ini menunjukkan hasil yang baik. Terbukti, dengan self assessment sampai 4 Oktober 2020, Kota Surabaya dikategorikan risiko rendah," katanya. (antara/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Strategi yang diterapkan Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini dalam penanganan pandemi COVID-19 dinilai menunjukkan hasil yang baik.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Jelang Pencoblosan Pilkada, PDIP Jatim Minta Cakada Bisa Ikut Mengawal Suara
- Pertebal Dukungan ke Luluk-Lukman, Sukarelawan Cantiq Surabaya Gelar Konvoi
- Teka-Teki Kepemilikan SHGB 991: 3 Sengketa Berkembang Makin Pelik, Seorang Notaris Jadi Tersangka
- Khofifah-Emil Punya Komitmen Konkret Menjadikan Jatim Episentrum Ekonomi Indonesia Timur
- Hasto PDIP Yakin Jatim Tidak Akan Kebanjiran Kalau Dipimpin Risma-Gus Hans
- Khofifah Dinanti untuk Lanjut Pimpin Jatim 2 Periode, Masyarakat Sudah Rasakan Banyak Manfaat