Alhamdulillah, Terima Kasih Partai Perindo
Minggu, 27 Agustus 2017 – 14:59 WIB

UMKM binaan Partai Perindo yang mendapatkan bantuan gerobak gratis. Foto IST
Para penerima gerobak yang dibagikan Sabtu (26/8) kemarin merupakan warga yang setiap hari bekerja dengan berjualan berbagai makanan, seperti jus buah, soto, bahkan bakso yang ada di sekitar Kecamatan Wonodadi.
Warga yang mendapatkan bantuan mengaku senang karena sebagian gerobak yang dimiliki sudah tidak layak. Selain itu, ada juga pedagang yang selama ini berjualan dengan menggendong dagangannya.
“Alhamdulillah, terima kasih Partai Perindo sudah memberikan gerobaknya secara cuma-cuma. Sukses dan maju terus Partai Perindo,” kata Nuraini, seorang pedagang jus.(gir/jpnn)
Partai Persatuan Indonesia (Perindo) membagikan gerobak kepada pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Pondok Pesantren Abul Fadil, Blitar,
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Dapat Sambutan Positif, Ramadan Rhapsody 2025 Raup Omzet Fantastis
- Digitalisasi Transaksi Dorong UMKM Pontianak Bersaing di Kancah Nasional
- Keren! Rumah Tamadun Ubah Limbah Jadi Lapangan Kerja Bagi Perempuan dan Warga Binaan
- Sukses Sebelum 30: Eks Pegawai Sukses Merintis Brand Lokal Kingman Bersama Shopee
- Bea Cukai Dorong Potensi Daerah ke Pasar Global dengan Gencar Sosialisasi Ekspor