Alhamdulillah, Warga Purwakarta Sudah Terima Bansos Beras Tahap I
Rabu, 16 September 2020 – 19:57 WIB

Penyerahan bansos beras dari Kemensos. Foto: Humas Kemensos
Pada tahap I, sebanyak 46 KPM PKH menerima BSB di titik tersebut. Masing-masing KPM menerima 30 kg BSB (2 karung beras @15 kg) untuk periode bulan Agustus dan bulan September.
Kecamatan Bungursari ini merupakan kecamatan pertama yang mendapatkan BSB di wilayah Kabupaten Purwakarta.
Sedangkan, penyaluran bagi kecamatan lainnya juga akan dilakukan dalam minggu ini.
BSB akan disalurkan kembali pada bulan Oktober bagi 10juta KPM PKH yang terdampak Covid-19.
Upaya ini merupakan salah satu bentuk ketahanan ekonomi dengan pemenuhan kebutuhan dasar masyarakat. (zil/jpnn)
Hingga saat ini, Kemensos dan Bulog sudah menyalurkan bansos beras tahap BSB sebanyak 47 ton.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- 4 Sekolah Rakyat Dibangun di Jateng, Dana & Guru Disiapkan Pemerintah Pusat
- Serap Gabah Rp 6.500 Bukan Omong Kosong, Tani Merdeka: Terima Kasih, Presiden Prabowo
- Jakarta Banjir, HNW Turun Langsung Salurkan Bantuan & Puji Gerak Cepat Pemerintah
- Bulog: Stok Beras Nasional Aman hingga Akhir Ramadan 2025
- Selain Operasi Pasar Pangan Murah, Bulog Terus Gencar Serap Gabah Selama Ramadan
- Gus Ipul Pastikan Efisiensi Tak Ganggu Pelayanan Masyarakat di Kemensos