Ali Alatas Wafat, SBY Sempat Syok
Kenang Dili dan Atambua
Jumat, 12 Desember 2008 – 01:01 WIB

Foto : Agus Wahyudi/ JAWA POS
SBY sangat menghormati sosok Ali Alatas. Hubungan keduanya sudah terjalin cukup lama. Dulu ketika masih di TNI dan menjadi menteri, menurut Dino, SBY memandang Ali Alatas sebagai diplomat ulung dan seorang yang dihormati masyarakat internasional. Ali Alatas disegani dan selalu memberikan yang terbaik sampai akhir hayatnya. ’’Selama menjadi wantimpres bidang luar negeri, beliau selalu memberi masukan-masukan secara jujur, apa adanya, berbobot dan mengutamakan kepentingan nasional,” kata Dino.
Dari catatan Dino, Ali Alatas sudah 30 tahun menjadi diplomat. Beberapa prestasi monumentalnya adalah bersama Prancis menyelesaikan konflik Kamboja yang berdarah. Meski peran Ali Alatas lebih dominan, yang meraih kredit poin justru Prancis. Ali Alatas, kata Dino, juga berjasa menyelesaikan perdamaian di Moro. Selama kepemimpinan Ali Alatas, Indonesia dipandang sebagai negara yang memainkan peran kepemimpinan di ASEAN. Pada era Ali Alatas menjadi menlu, ASEAN yang semula beranggotakan enam negara bertambah menjadi 10 negara. (iw/tom)
JAKARTA - Mantan Menteri Luar Negeri Ali Alatas (1988-1999) wafat pada hari Kamis, tanggal 11 Desember 2008. Diplomat Indonesia itu menghabiskan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ancaman Hukuman Oknum TNI AL Pembunuh Juwita Bisa Bertambah
- Perubahan KUHAP Penting, Tetapi Harus Perhatikan Juga Faktor Ini
- Ketua INTI Tangsel Ajak Masyarakat Teladani Semangat Kebangkitan Kristus
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur
- 165 Ribu Kendaraan Tinggalkan Jabotabek saat Libur Panjang 2025
- ISNU Gelar Fun Walk dan Menanam Satu Juta Pohon untuk Masa Depan Bumi