All England 2020: Minions 2, Endo/Watanabe 6
Kekalahan di final All England 2020 tadi menambah panjang buruknya rekor Minions saat ketemu Endo/Watanabe.
Dari delapan pertemuan, Minions kalah enam kali dan semua kekalahan tersebut terjadi dalam enam pertemuan terakhir.
Minions membawa pulang rasa penasaran tingkat tinggi setelah keluar dari Arena Birmingham.
Soal gelar juara All England, Minions sudah pernah merasakan yakni pada 2017 dan 2018. Namun, kalah lagi dari Endo/Watanabe menjadi catatan kelam buat Minions.
1 - Hiroyuki Endo/Yuta Watanabe, finally, has become the FIRST EVER Japanese Men's Doubles pair to win the All England. Waited.#YAE20 #PejuangAllEngland2020 — Badminton Talk (@BadmintonTalk) March 15, 2020
Tak ada ganda putra aktif di dunia yang memiliki rekor kemenangan tebal atas Minions kecuali Endo/Watanabe.
Buat Endo/Watanabe, mereka pun kini menjadi ganda putra pertama Jepang yang menjadi juara All England. (adk/jpnn)
Hiroyuki Endo/Yuta Watanabe memukul Minions di final All England 2020, dan menjadi ganda putra pertama Jepang yang menjadi juara di ajang tersebut.
Redaktur & Reporter : Adek
- Kevin Sanjaya Sukamuljo Resmi Mundur dari Pelatnas PBSI
- Marcus Gideon Gantung Raket, Begini Harapan PBSI kepada Kevin Sanjaya
- PBSI Akan Memanggil The Minions, Ada Apa?
- Vidi Aldiano Hingga Kevin Sanjaya Buka Cabang Baru Chanba Private Room Grill
- Marcus Gideon Umumkan Pensiun, PBSI belum Terima Keputusan Resmi
- Naga Air Bicara Masa Depan Kevin Sanjaya Sukamuljo dan Marcus Fernaldi Gideon