All England 2024: The Daddies Untai Pujian kepada Raksasa India
Kamis, 14 Maret 2024 – 13:57 WIB

Pebulu tangkis ganda putra Indonesia Mohammad Ahsan dan Hendra Setiawan gugur di babak pertama All England 2024. Foto : Ricardo/JPNN.com
"Tadi memang kami kalah dalam permainan. Banyak tercegat mereka yang bermain cepat ke depan dengan tempo yang tinggi juga. Kami kesulitan dengan pola tersebut," sambung Hendra.
Tak lupa The Daddies mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang senantiasa mendukungnya.
Juara dunia tiga kali itu merasa turnamen All England memiliki kesan tersendiri dengan hadirnya banyak pencinta bulu tangkis.
"Di All England ini penontonnya membuat berbeda dari turnamen-turnamen di Eropa lainnya. Sejak pertama main di sini, saya melihat penontonnya ramai terus dari hari pertama," kata Hendra.
"Terima kasih sudah menjadikan kami kesayangan publik semua terutama di All England ini," tutupnya.(pbsi/mcr15/jpnn)
Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan a.k.a The Daddies tak segan memberikan pujian kepada ganda putra India, Satwiksairaj Rankireddy/Chirag Shetty.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Ini Kata Shi Yu Qi Setelah Jadi Juara All England 2025
- Jadwal Final All England 2025: Leo/Bagas Lanjutkan Dominasi Ganda Putra Indonesia?
- Shi Yuqi Tantang Lee Chia-hao di Final All England 2025, Pengalaman vs Kuda Hitam
- Jadwal Semifinal All England 2025, Indonesia Pasti ke Final
- Tembus Semifinal All England 2025, Sabar/Reza Buka Asa Lanjutkan Dominasi Ganda Putra
- All England 2025: Doa Fajar/Rian Mengiringi Perjuangan Leo/Bagas dan Sabar/Reza