Allegri : Milan Kehilangan Insting Membunuh
Rabu, 19 September 2012 – 14:50 WIB
MILAN — AC Milan harus puas bermain imbang saat menjamu Anderlecht, Rabu (19/9) dini hari WIB pada laga kualifikasi Liga Champions. Meski bermain di hadapan publik sendiri Milan tak bisa mencetak sebiji gol pun. ‘’Setelah memulai lagi (babak kedua) kami menciptakan beberapa peluang bagus tapi kehilangan naluri membunuhnya. Ada banyak tekanankepada tim saat itu,’’ tambahnya.
Pelatih Milan, Massimilaiano Allegri menyebut banyaknya tekanan terhadap Milan membuat timnya tidak fokus dalam membobol jala lawan. Selain itu banyaknya kesalahan sendiri yang di buat tim berkostum strip hitam merah tersebut turut menyumbang andil terhadap mandulnya salah satu raksasa sepakbola Eropa itu.
Baca Juga:
‘’Di babak pertama kami membuat sejumlah kesalahan. Ini bukan saat yang bagus buat kami, dan para pendukung meminta kami agar menang di setiap pertandingan,’’ ujar Allegri seperti dikutip dari situs resmi UEFA, usai pertandingan.
Baca Juga:
MILAN — AC Milan harus puas bermain imbang saat menjamu Anderlecht, Rabu (19/9) dini hari WIB pada laga kualifikasi Liga Champions. Meski
BERITA TERKAIT
- Mediol Gemilang, Petrokimia Gresik Pupus Harapan TNI AU ke Final Livoli Divisi Utama
- Tanpa Kekuatan Terbaik, TNI AL Bikin Kejutan Masuk Final Livoli Divisi Utama 2024
- Mengintip Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026, Seberapa Dekat?
- Diikuti 20 Tim, Babak Grand Finale Meet the World SKF Siap Digelar di Jakarta
- Pj Gubernur Apresiasi Dampak Positif Aquabike World Championship bagi Sumut
- FIBA Asia Cup 2025: Timnas Basket Putra Cari Peluang Kemenangan Melawan Korea