Alumni SMAN 8 Jakarta Gelar Turnamen Basket Antarangkatan
“Tujuan inilah yang melahirkan tema turnamen ini Fun Fit Forever’,” ujar Fathoum, alumnus Smandel 1992 dan melanjutkan kuliah di Heriot Watt University, Inggris.
Bangga pada Alumni
Ketua Ikatan Alumni Smandel Sigit Winarto saat sambutan pembukaan turnamen basket antaralumni ini menyatakan kebanggaannya kepada para alumni Smandel yang mampu menggelar turnamen yang menjunjung sportivitas tinggi, sambil bersilaturahmi memperkuat soliditas alumni.
Acara pembukaan turut dihadiri perwakilan sponsor dan juga alumni senior. Para pengusaha UMKM Alumni Smandel juga ikut meriahkan turnamen ini.
Mereka berjualan aneka produk makanan, minuman, asesoris basket, dan kosmetika.
Kolaborasi ini memperlihatkan betapa alumni Smandel saling mendukung untuk sebuah kegiatan yang positif bagi keluarga besar SMAN 8 dan juga bagi masyarakat.
Seperti turnamen olahraga lainnya, ajang turnamen basket antaralumni Samandel ini juga menyediakan hadiah bagi para juara yang dibagi dalam tiga kategori, hadiah untuk pemenang angkatan 80-an, angkatan 90-an, dan angkatan 2000-an.(fri/jpnn)
Komunitas basket SMAN 8 Jakarta (Smandel ini untuk kali kedua menggelar turnamen basket antarangkatan di Gelanggang Olahraga (GOR) Otista, Jakarta Timur.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
- Kawinkan Emas PON Aceh-Sumut Jadi Catatan Manis Pengprov Perbasi DKI Jakarta di 2024
- Randy Bell Melengkapi Kuota Pemain Asing Satria Muda di IBL 2025
- Demi Juara IBL 2025, Satria Muda Gaet Jarron Crump Mengisi Slot Pemain Naturalisasi
- Menpora Dito Apresiasi RANS Simba Bogor yang Beri Dampak Positif Terhadap Basket Tanah Air
- Berkomitmen pada Masyarakat, Komunitas Sepakbola Alumni SMAN 8 Jakarta Bikin Yayasan
- Komposisi Pemain Lebih Oke, Hangtuah Jakarta Percaya Diri Tembus Playoff di IBL 2025