Alvaro Morata Jadi Ancaman Bagi Benzema
Minggu, 06 Oktober 2013 – 22:52 WIB
MADRID- Persaingan di lini depan Real Madrid bakal semakin panas pascakemenangan atas tuan rumah Levante, Minggu (6/10) dini hari. Karim Benzema yang selama ini menjadi striker andalan bisa saja terdepak dari skuad inti.
Setidaknya, ada dua hal yang membuat posisi pemain asal Prancis tersebut berada di ujung tanduk. Pertama, Benzema kehilangan ketajamannya. Hingga kini, Benzema baru menceploskan dua gol dari delapan laga.
Kedua, performa striker muda Alvaro Morata yang terus mengilap. Dalam laga kontra Levante, Morata berhasil mencetak gol penyeimbang di menit ke-90. Pelatih Madrid, Carlo Ancelotti pun mengaku senang dengan performa Morata.
"Menjadikan Morata sebagai starter adalah hal yang bisa memungkinkan. Meskipun dia tidak memiliki pengalaman seperti Benzema," terang Ancelotti sebagaimana dilansir laman Football Espana, Minggu (6/10).
Baca Juga:
MADRID- Persaingan di lini depan Real Madrid bakal semakin panas pascakemenangan atas tuan rumah Levante, Minggu (6/10) dini hari. Karim Benzema
BERITA TERKAIT
- Dukung Pertamina Eco Run Fest 2024, PertaLife Insurance Berikan Proteksi untuk Pelari
- Skuad Thailand di Piala AFF 2024, 4 Nama Kondang Absen
- Daftar Harga Tiket Indonesia Masters 2025, Mulai Rp 90 Ribu
- Michelle Elizabeth Surjaputra Resmi Pimpin FTI DKI Jakarta 2024-2028
- Piala AFF 2024, Timnas Indonesia tidak Berkandang di SUGBK
- Menpora Dito Lepas Peserta SSEAYP ke-48, Ini Pesan yang Disampaikan!