A.M Guntur Muchtar Resmi jabat Ketua Pengprov IMI Jambi 2022-2026
Kebanyakan koleksinya diadapat dari hasil hunting ke berbagai daerah di Indonesia. Guntur mengakui bahwa proses restorasi mobil ke kondisi orisinal hingga mendekati kondisi aslinya yang sangat ia nikmati.
"Mohon doa dari masyarakat agar IMI Jambi ke depan akan lebih dapat memumpuni dunia otomotif Jambi ke tingkat nasional dan internasional mulai dari organisasi dan keanggotaan, aset talenta dan infrastruktur otomotif, serta juga pengembangan digital motorsport yang sedang digandrungi anak-anak milenial di dunia," ujarnya.
Guntur serta Kepengurusan IMI Jambi yang barunanti harus dapat mendorong Atlet Motorsport Jambi untuk lebih berprestasi di PON Aceh-Sumut 2024.
"Pengembangan UMKM dan industri ekonomi kreatif otomotif akan menjadi salah satu agenda IMI Jambi ke depan," kata dia. (dkk/jpnn)
A.M Guntur Muchtar secara aklamasi terpilih sebagai Ketua Umum Pengprov IMI Jambi. Berikut profilnya.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
- Kaesang Ajak Warga Jambi Coblos Romi Hariyanto-Sudirman
- Terjebak dalam Sumur, 4 Orang di Jambi Tewas
- Brengkes Ikan, Cara Perempuan Menyangga Kebudayaan
- Pimpinan Pesantren di Jambi Diduga Melakukan Pencabulan 12 Santri
- AL Haris-Abdullah Sani Diprediksi Menang di Pilgub Jambi versi LSI Denny JA
- Dilaporkan Hilang, Bocah di Jambi Tewas di Bawah Gardu Listrik