AM Langgengkan 'Demokrasi Mahal'
Sabtu, 22 Mei 2010 – 09:25 WIB

AM Langgengkan 'Demokrasi Mahal'
Dengan mahalnya biaya yang dikeluarkan dalam perebutan Demokrat-1, kata Sigit, apa yang ditampilkan PD bukan visi yang dijual oleh pada calon, tapi lebih tertuju kepada siapa yang akan muncul menjadi ketua umum.
Baca Juga:
"Bukan lagi menunjukkan partai modern tapi lebih kepada partai massa yang memunculkan sosok," katanya.
Sementara itu, Ramadhan Pohan mengatakan sosialisasi yang dilakukan itu bukan hanya untuk kepentingan partai, namun kepentingan buat masyarakat agar bisa lebih kenal para kandidat. (awa/jpnn)
BANDUNG - Pengamat Politik dari Universitas Gadjah Mada (UGM), Sigit Pamungkas menilai sosok Andi Mallarangeng akan melanggengkan demokrasi yang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang