Amanat Panglima TNI, Seluruh Matra Jalankan Operasi Militer
Selasa, 21 April 2020 – 07:02 WIB

Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto. Foto: Puspen TNI
Demikian amanat tertulis Panglima TNI Marsekal TNI Dr. (H.C) Hadi Tjahjanto, yang dibacakan oleh Komandan Sekolah Staf dan Komando (Sesko) TNI Marsdya TNI Dedy Permadi, pada pembukaan Pendidikan Reguler ke-47 Sesko TNI Tahun Anggaran 2020, secara virtual melalui video konferensi di Sesko TNI, Bandung, Jawa Barat, Senin.
Pendidikan Reguler ke-47 Sesko TNI Tahun Anggaran 2020 diikuti oleh 170 perwira siswa (Pasis) peserta, terdiri dari TNI AD 74 Pasis, TNI AL 39 Pasis, TNI AU 36 Pasis, Polri 17 Pasis dan 4 Pasis Mancanegara (AD Filipina, AU India, AU Pakistan, AD Singapura). (ant/jpnn)
Dalam amanat tertulis, Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto, menginstruksikan ke seluruh matra TNI menjalankan tindakan terintegrasi dalam penanganan corona di tanah air.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Perkuat Sinergisitas, Panglima TNI Terima Kunjungan Ketua BPK RI
- Panglima TNI Jenderal Agus dan KSAD Jenderal Maruli Terima Wing Kehormatan Penerbang Kelas I TNI AU
- Panglima TNI Jenderal Agus Minta Prajuritnya Lanjutkan Pengabdian Kepada Bangsa dan Negara
- Laksdya TNI Erwin S Aldedharma Berpeluang Jadi Panglima TNI
- TNI Kerahkan 66.714 Personel untuk Bantu Amankan Arus Mudik Lebaran 2025
- Sambut Hari Raya Idulfitri 2025, Panglima TNI Membuka Bazar Murah Demi Kesejahteraan Prajurit dan PNS