Ambisi Tuan Rumah Tertahan
Selasa, 03 Mei 2016 – 06:35 WIB

Ilustrasi. Foto: AFP
Pertandingan lainnya PS Polda mempecundangi PS Lokomotif dengan skor meyakinkan 4-2. Gol Polda dihasilkan oleh Bayu (‘5), Redho (’14), Richo (’46) dan Ridho (’49). Sedangkan dua gol balasan dari Lokomotif diborong Bayu masing-masing menit ke-30 dan menit 34.
Panitia pertandingan Audi Rahmat kepada RB Sabtu kemarin mengatakan pertandingan lanjutan Harapan Cup untuk hari ini (Minggu, 1/5) akan bertanding PS Surya Tama kontra PS Anggrek B dan laga kedua merumput PS Pemprov versus PPLD Benteng. Laga ini dimulai pukul 14.15 WIB.(all/ray/jpnn)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025