Amerika Krisis Ventilator, Begini Respons Tegas Presiden Donald Trump
Sabtu, 28 Maret 2020 – 09:05 WIB

Presiden AS Donald Trump ingin berperang dengan Iran. Foto: Reuters
"Ventec dan GM telah bekerja tanpa henti selama seminggu untuk memenuhi kebutuhan mendesak ini," tulis perusahaan tersebut.
"Komitmen kami untuk memproduksi ventilator kualitas tinggi milik ventec, VOCSN, tidak pernah surut." (AFP/dil/jpnn)
Presiden Amerika Serikat Donald Trump memerintahkan General Motors agar segera memproduksi ventilator yang sangat dibutuhkan dalam perawatan pasien virus corona.
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Pemerintah Klaim Utamakan Kepentingan Nasional dalam Negosiasi Dagang dengan AS
- Menko Airlangga Temui Menkeu AS, Bahas Tindak Lanjut Tarif Resiprokal Trump
- Merespons Kebijakan Dagang Trump, Syahganda Nainggolan: Sikap Independen Indonesia Sudah Tepat
- Inilah Dampak Perang Dagang Tarif Resiprokal AS vs China Bagi Indonesia
- Bea Cukai Dukung Ekspor Perdana 273 Kg Teripang Susu Putih Asal Minahasa Utara ke AS
- Pemerintah Klaim Tarif Impor Trump dari AS Tak Ganggu Swasembada Nasional