Amien Rais Tolak Kenaikan BBM, PAN Tak Patuh
Rabu, 28 Maret 2012 – 15:22 WIB

Amien Rais Tolak Kenaikan BBM, PAN Tak Patuh
Hingga saat ini masih ada perbedaan pandangan fraksi dalam besaran subsidi BBM menyangkut yang disetujui fraksi-fraksi dengan pemerintah. Kalau itu tidak bisa dikompromikan dan dimusyawarahkan akan ada perdebatan dalam sidang Paripurna, jelasnya.
Jika melihat perdebatan yang terjadi di Banggar dan laporan yang sampai ke Pimpinan DPR, menurut Pramono, sulit untuk mencapai kesepakatan melalui musyawarah karena masih menyisakan dua opsi.
"Opsi pertama, alokasi besaran anggaran subsidi BBM dan energi Rp225 triliun terdiri dari subsidi BBM Rp137 triliun, listrik Rp65 triliun, dan cadangan risiko energi Rp23 triliun. Opsi kedua, dari sisi jumlah sama tapi disertai dengan pencabutan pasal 7 ayat 6 Undang-undang tentang APBN 2012," terangnya. (fas/jpnn)
JAKARTA - Wakil Ketua DPR, Pramono Anung Wibowo mengatakan pernyataan sejumlah tokoh partai politik yang keberatan atas rencana pemerintah menaikkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi