Aming jadi Bos Penimbun Solar
Rabu, 30 Maret 2022 – 19:05 WIB
Dalam sehari, penimbun minyak tersebut bisa menjual 12 ton solar dan meraup pemasukan hingga Rp 92 juta.
"Mereka bisa raup Rp 92 juta dalam satu sampai dua hari. Mereka sudah beroperasi selama tiga minggu, jadi bayangkan saja sudah berapa keuntungannya," kata dia.
I Made dan jajarannya lalu menyerahkan Aming dan seluruh barang bukti kepada Polres Metro Jakarta Barat untuk diselidiki lebih lanjut. (antara/jpnn)
Pengakuan Aming jadi bos penimbun solar. BBM itu dijual kepada pihak proyek untuk bahan bakar alat berat.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Jelang Nataru, Pertamina Patra Niaga Regional JBB Cek Lembaga Penyalur BBM & LPG di Seluruh Wilayah
- Jaga Pelayanan BBM, Pertamina Patra Niaga Tindak Tegas SPBU Nakal di Yogyakarta
- Prabowo Diminta Hati-Hati soal Pengalihan Subsidi BBM menjadi BLT
- Pemerintah Berencana Alihkan Subsidi BBM jadi BLT, tetapi
- Layani Energi ke Pelosok Negeri, Pertamina Tambah Penyalur 40 BBM Satu Harga
- Ini Komplotan Perampok SPBU di Garut